Pada kesempatan kali ini saya akan membuat sebuah artikel yang membahas seputar game petualangan terbaik di Gamecube, Gamecube sendiri merupakan sebuah console game bertipe home video game console yang tak kalah dengan console yang sedang populer saat ini yaitu Playstation dan Xbox, dan adventure disini merupakan sebuah genre dalam sebuah game yang sangat populer saat ini, oke untuk dari itu langsung saja simak baik-baik daftar game petualangan terbaik di gamecube dibawah ini:
Baca Juga:
1. The Legend of Zelda: Twilight Princess HD

2. Resident Evil 4

3. Metal Gear Solid: The Twin Snakes

4. Prince of Persia: The Sands of Time

5. Killer7

6. The Simpsons: Hit & Run

7. Hitman 2: Silent Assassin

8. Bionicle: The Game

9. Lego Star Wars II: The Original Trilogy

10. Metroid Prime 2: Echoes

Dan itulah 10 Game Adventure Terbaik Gamecube, mungkin masih banyak lagi game-game bergenre adventure yang belum saya sebut, tapi lepas dari itu terimakasih untuk kalian yang telah meluangkan waktunya untuk berkunjung dan membaca isi di dalam website ini, semoga informasi didalamnya bisa menjadi sumber informasi terpercaya dan bermanfaat bagi kalian semuanya.